TY - JOUR AU - Khodijah, Nur AU - Hartini, Sri AU - Lestari, Wiwit Damayanti PY - 2020/11/12 Y2 - 2024/03/29 TI - Penggunaan Model Pembelajaran Teams Games Tournaments Berbantuan Ludo Math Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Berdasarkan Tingkat Disposisi Matematis Siswa JF - Mathline : Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika JA - Mathline VL - 5 IS - 2 SE - Articles DO - 10.31943/mathline.v5i2.140 UR - https://mathline.unwir.ac.id/index.php/Mathline/article/view/140 SP - 101-110 AB - <p><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Tujuan Penelitian ini adalah untuk; (1) mengetahui perbedaan kemampuan pemahaman konsep berdasarkan Model Pembelajaran <em>Teams Games Tournaments</em>; (2) mengetahui perbedaan kemampuan pemahaman konsep berdasarkan tingkat disposisi matematis; (3) mengetahui interaksi antara Model Pembelajaran <em>Teams Games Tournaments </em>dan tingkat disposisi matematis. Penelitian ini merupakan penelitian penelitian eksperimen yang dilakukan di MTsN 2 Indramayu pada semester ganjil. Populasi penelitian ini adalah seluruh kemampuan pemahaman konsep dan tingkat disposisi matematis siswa kelas VII MTsN 2 Indramayu tahun pelajaran 2019/2020. Sampel diambil sebanyak dua kelas menggunakan <em>cluster random sampling </em>dengan cara diundi. &nbsp;Berdasarkan hasil analisis data menggunakan ANAVA Dua Jalan <em>by level</em>, diperoleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Terdapat perbedaan Kemampuan pemahaman konsep pada model pembelajaran <em>Teams Games Tournamnets</em> (TGT) berdasarkan penggunaan <em>Ludo Math</em> dan tanpa penggunaan <em>Ludo Math</em>. (2) Terdapat perbedaan kemampuan pemahaman konsep siswa kelompok tingkat disposisi matematis siswa tinggi dengan rendah. (3) Terdapat pengaruh interaksi (<em>interaction effect</em>).</p> ER -